Webinar 4 Pilar Gerakan Nasional Literasi Digital (Digital Skills, Digital Culture, Digital Ethics, Digital Safety) Kabupaten Ngawi

 GERAKAN NASIONAL LITERASI DIGITAL 2021 KABUPATEN NGAWI JAWA TIMUR


Pesatnya perkembangan teknologi memang membuat banyaknya perubahan pada kehidupan masyarakat saat ini. Teknologi yang semakin maju membuat masyarakat kini menyukai hal-hal yang instan, mudah, dan cepat. Salah satunya yang sering dilakukan kebanyakan orang saat ini adalah berbelanja online. Saat ini berbelanja via online memang terus berkembang dari waktu ke waktu dan terus meningkat selama masa pandemi ini, 

Berbelanja online juga memiliki risiko keamanan yang harus diperhatikan. Sehingga risiko tersebut dapat diminimalisir dan membuat belanja online tetap aman dan nyaman. 

Nah bagaimana cara aman belanja dan transaksi via online yang dapat dilakukan? 

Webinar ini akan dilangsungkan 

Kamis, 1 JULI 2021, pukul 09.00 s.d 12.00 WIB. 

Yuk langsung aja join! 

______

Link pendaftaran: http://s.id/kabngawi0107

Perlu menambah pengetahuan, siapa takut !!!!

Dapatkan GRATIS e-Certifikat nasional 

Doorprize untuk 20 orang yang beruntung berupa @100.000 e-wallet money dari Kementerian Komunikasi dan Informatika

Akan diisi oleh para pembicara yang berpengalaman di dunia digital dengan tema-tema yang menarik pastinya!


Moderator :

👉 Rudy Yesaya

Ex Radio Today FM, Gajah Mada FM, MC


Pembicara :

👉 Rohmat Santoso

Owner Jaya Computer

Ketua Bidang Pengembangan SDM Relawan TIK Ngawi

" Main Aman Saat Belanja Online"

______

👉 Selamet Oerip

Ketua Bidang Program Aptika Relawan TIK Indonesia

"Pilih Mana Nabung atau Belanja Online"

______

👉 Drs. Agung Santoso 

Dirut. PT. Jaya Mandiri Plus Grup

"Pentingnya memiliki Digital Skill di masa Pandemi Covid-19"

______

👉 Clara Marisa Purnamasari

Associate Wealth Planner

" Bijak sebelum mengunggah di Media Sosial"


Dapatkan GRATIS e-Certifikat nasional 

Doorprize untuk 20 orang yang beruntung berupa @100.000 e-wallet money dari Kementerian Komunikasi dan Informatika

 

#MakinCakapDigital #siberkreasi #literasiDigitalNgawi #literasidigitalnasional

#IndonesiaMaju

Posting Komentar

0 Komentar